Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2021

Zona G pekan 2

Gambar
Bismillah wal hamdulillah.. Masih dalam masa PSBB season lanjut, berharap semoga masa pagebluk ini segera berakhir, tdk ada lagi wabah yang meresahkan dan mengguncang semua kini kehidupan. Masih lanjut pula interaksi intens dengan dunia digital. Nah di tengah kesibukan dunia per-online-an, baik sekolah anak-anak, dunia kerjaan maupun perkuliahan bunprod ini, akhirnya Sabtu kemarin cluster kami rampung juga bikin katalog cluster. Berikut link katalognya,  KatalogPPCIA  . Sudah diintip? MasyaAllah kan keren dan cantik semua proyeknya di cluster Ibu dan Anak :) Jadi pengen belanja semuanya kan. Apalagi desain yang ciamik ini bikin tambah semangat dan tertarik buat ikutan kan. Setiap CH di cluster Ibu dan Anak punya proyek masing-masing, ada yang bikin workshop, bikin produk edukatif, sarana penunjang belajar yang inovatif dan lain sebagainya, tentunya kita semua memiliki harapan besar untuk kebermanfaatan umat, semakin berdaya dan produktif.  Project Passion CH kami adalah membuat Event P

Zona G pekan 1

Gambar
 Tak terasa masuk zona G. Rasanya kebut-kebutan sama waktu banget, belum berhasil dengan yang kemarin sudah harus berani bergerak cepat lagi. Masuk di kelas bunprod memang dituntut untuk semakin produktif dan kreatif. Tak ada kata gak bisa karena gak punya waktu, semua harus dijadwalkan dan diupayakan. So growth mindset kali ini lebih ke arah manajemen waktu yang masih kocar-kacir ini, hihihi. Berikut tabel pribadi saya. Dan di bawah ini adalah katalog PP Co housing 7 Ibu dan Anak

Jurnal A

Gambar
Pekan liburan telah berlalu, dan kita dikagetkan dengan kejutan jurnal yang mendadak hadir di awal masuk kembali di perkuliahan. Lebih WOW nya lagi, jurnal ini melibatkan lebih banyak kepala dan temponya jg lebih cepat dibandingkan jurnal lainnya. Kebayang kan gimana hectic nya Hexagonia? Haha.. Mulai dari diskusi wa yang padat merayap, dilanjut zoom dengan co hos, cluster dan ini lumayan menyita waktu sekali karena jadwalnya jadi bertambah. Jujur saya merasa keteteran dengan perkuliahan bunprod ini, tapi melihat semangat dan antusiasme warga Hexagonia, deru mencapai akhir makin menggebu. Menuntaskan apa yang sudah dimulai adalah tantangan tersendiri. Masuk zona agile, beneran deh aje gile ini hebohnya, hehe. Ketangkasan yang benar-benar harus diasah, tak tek dengan segala perubahan, keberanian berpikir cepat dan mengambil tindakan menjadi kunci kesuksesan cluster, apalagi yang dilibatkan makin banyak, tentu saja ini tidak mudah, tapi harus bisa diselesaikan. Berikut hasil perenungan j